MATCH 9 : Poin Penuh Laga Tandang lawan Huddersfield
Dari 2 pertandingan sebelumnya yang harus berbagi angka dengan Chelsea dan Man City, akhirnya kemenangan 3 poin direnggut kembali oleh Liverpool di kandang Huddersfield, Stadion John Smith, Sabtu 20/10/2018 pkl. 23.30 WIB di pertandingan ke 9 Premier League. Sayangnya harus live tweet karena gak tayang di tv nasional.
Berikut ringkasan jalannya pertandingan semalam.
Kick off!
24' - Gol. Bermula dari umpan Gomez, Shaqiri berlari membelah pertahanan Huddersfield dan mengirimkan umpan terobosan ke Salah. Salah menuntaskannya dengan sepakan kaki kanan ke tiang jauh. [0-1]
36' - Kartu kuning. Lallana mendapat kartu kuning karena tekel terlambatnya.
Tambahan waktu 2 menit.
Babak pertama usai. Liverpool unggul berkat gol Salah. [0-1]
55' - Penyelamatan oleh Alisson, bol sundulan Depoitre ditangkapnya sambil terbang. [0-1]
63' - Nyaris. Peluang Salah, tetapi sepakan kaki kirinya tipis melintas di sisi kiri gawang Lossl.
69' - Pergantian pemain, Fabinho masuk, Lallana keluar.
77' - Pergantian pemain, Firmino masuk, Milner keluar.
Tambahan waktu 4 menit.
Full time. Bukan penampilan yang brilian, tetapi 3 poin penting dari kandang Huddersfield.
Untuk pertandingan ke 10, Liverpool akan berhadapan dengan Cardiff City di Kandang sendiri.
Three Point ? Yess, we have to !!!
Source and edited from :
Liverpool FC Twitter
Liverpool Indo Twitter
Liverpool FC
Liverpool FC Youtube
Premier League
Premier League Twitter
bEIN Sport Indonesia
Para pemain The Reds yang berdatangan di John Smith Stadium
Susunan Pemain
Kick off!
24' - Gol. Bermula dari umpan Gomez, Shaqiri berlari membelah pertahanan Huddersfield dan mengirimkan umpan terobosan ke Salah. Salah menuntaskannya dengan sepakan kaki kanan ke tiang jauh. [0-1]
36' - Kartu kuning. Lallana mendapat kartu kuning karena tekel terlambatnya.
Tambahan waktu 2 menit.
Babak pertama usai. Liverpool unggul berkat gol Salah. [0-1]
Babak kedua dimulai. Klopp melakukan pergantian pemain dengan memasukkan Wijnaldum menggantikan Henderson. [0-1]
55' - Penyelamatan oleh Alisson, bol sundulan Depoitre ditangkapnya sambil terbang. [0-1]
63' - Nyaris. Peluang Salah, tetapi sepakan kaki kirinya tipis melintas di sisi kiri gawang Lossl.
69' - Pergantian pemain, Fabinho masuk, Lallana keluar.
77' - Pergantian pemain, Firmino masuk, Milner keluar.
Tambahan waktu 4 menit.
Full time. Bukan penampilan yang brilian, tetapi 3 poin penting dari kandang Huddersfield.
Highlight pertandingan Huddersfield V Liverpool
Hasil seluruh pertandingan di Minggu ke 9, Hari Sabtu 20/10/2018 dan Selasa 22/10/2018
Klasemen sementara dari Pertandingan Minggu ke 9
Produktifitas gol nya masih kurang menyaingi Manchester City. Jadi semoga pertandingan selanjutnya bisa lebih banyak lagi nyaingin gol dari Man. City. hehehe. Itu yang membuat Man.City masih memuncaki klasemen sampai pertandingan ke 9 ini.
Produktifitas gol nya masih kurang menyaingi Manchester City. Jadi semoga pertandingan selanjutnya bisa lebih banyak lagi nyaingin gol dari Man. City. hehehe. Itu yang membuat Man.City masih memuncaki klasemen sampai pertandingan ke 9 ini.
Untuk pertandingan ke 10, Liverpool akan berhadapan dengan Cardiff City di Kandang sendiri.
Three Point ? Yess, we have to !!!
Additional Info
Liverpool’s Alisson has kept six clean sheets in his opening nine Premier League starts The only keeper to have kept more in their opening nine starts in the competition is Petr Cech (7)
Have a good day Fellas
Source and edited from :
Liverpool FC Twitter
Liverpool Indo Twitter
Liverpool FC
Liverpool FC Youtube
Premier League
Premier League Twitter
bEIN Sport Indonesia